Deskripsi
Truk trailer
Truk trailer adalah jenis truck yang terdiri dari truk penggerak (kepala) dan trailer. Truk trailer digunakan untuk mengangkut barang dalam jumlah yang besar dan memiliki kapasitas yang bervariasi, mulai dari 20 ton hingga 40 ton.
Truk trailer dibedakan menjadi dua jenis yakni 40 feet (12 meter) dengan jumlah sumbu 4 dan 5. Kedua jenis 20 feet (6 meter) dengan jumlah 6 sumbu. Truk trailer memiliki beragam tipe mulai flatbed, lowbed, box.
Truk ini punya jumlah roda mulai dari 16 sampai 24 roda.
- Mudah Melakukan MOB/DEMOB
- Penarik 6×4
- Cocok Untuk bAwa Container
- Truck Nya Prime Mover